Pasangan Gubernur Lampung Ridho-Bachtiar Rencana Sholat Idul Adha di Lapangan Korem 043 Gatam

BANDARLAMPUNG – Gubernur Lampung M.Ridho Ficardo dan Wakil Gubernur Lampung Bachtiar Basri direncanakan akan melaksanakan Sholat Idul Adha 1439 H bersama dengan masyarakat Bandarlampung di Lapangan Korem 043 Gatam, Enggal, Bandarlampung pada Rabu, 22 Agustus 2018. Disampaikan oleh Kepala Bagian Humas dan Komunikasi Publik Pemprov. Lampung Heriyansyah, sampai saat ini jadwal sholat idul adha Bapak […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading

Galau Ikut Mana? Tahun Ini Hari Raya Idul Adha RI-Arab Saudi Berbeda, Sesuai Sunnah Rasulullah Kamu Tepat Ikuti Ini

Mediafaktanews.com – Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Agama telah menetapkan bahwa 1 Dzulhijjah 1439 H jatuh pada tanggal 13 Agustus 2018 dan Hari Raya Idul Adha jatuh pada hari Rabu, 22 Agustus 2018. Hari Raya Idul Adha di Indonesia tahun ini berbeda dengan di Arab Saudi. Sementara itu, Kerajaan Arab Saudi menyatakan bahwa hari Ahad ini, […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading

Pertama Dalam Sejarah, Provinsi Lampung Tuan Rumah Silatnas ICMI ke-28

BANDARLAMPUNG – Provinsi Lampung patut berbangga hati. Untuk kali pertama dalam sejarah, wilayah yang dikenal dengan pintu gerbang Sumatera ini menjadi tuan rumah silaturahmi nasional Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (Silatnas ICMI) ke-28. Hal itu terungkap dalam pertemuan antara pengurus ICMI Organisasi Wilayah (Orwil) Lampung dengan Gubernur M Ridho Ficardo di ruang kerja Gubernur, Selasa (14/8/2018). […]

Mediafaktanews
Continue Reading

Pangkoarmada I Resmikan Renovasi Masjid di Kompleks Satuan Koarmada I Pondok Dayung

JAKARTA – Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) I Laksamana Muda TNI Yudo Margono, S.E, M.M., secara resmi melaksanakan peletakan batu pertama pertanda dimulainya pelaksanaan renovasi Masjid Bahrul Ulum Kompleks Koarmada I Pondok Dayung, Kamis (9/8). Pangkoarmada I dalam sambutannya menyampaikan bahwa acara peletakan batu pertama merupakan simbol dimulainya pembangunan renovasi Masjid Bahrul Ulum Kompleks Koarmada I […]

Mediafaktanews
Continue Reading

Bupati Lambar Parosil Mabsus Lepas 135 Jamaah Calon Haji

LAMPUNGBARAT – Bupati Lampung Barat (Lambar) Parosil Mabsus lepas 135 jamaah calon haji (Jch) ke wisma Haji Bandar Lampung (Balam) di Islamic Center Pekon Sekuting, Balikbukit, Rabu (1/8) pukul 07.30 Wib. Keberangkatan Jch itu menggunakan empat armada bus, yakni bus 1 Nopol  BE 2731 FD, bus 2 Nopol  B 7084 VAA, bus 3 Nopol  B […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading

Gerilya ACT Lampung Action Salurkan Qurban

BANDARLAMPUNG — Karena kepedulian itu tak kenal batas dan jarak, bersama kita sebarkan bahagia Idul Qurban hingga ke 7,5 juta jiwa di 46 negara. Kirimkan qurban terbaik kita hingga bangsa dan dunia menikmatinya. Makjleb! Seketika gawai tergenggam berhenti bergerak, demi mendapati dua kalimat empatik yang sukses bikin redaksi tertegun sejenak. Atas nama kemanusiaan, nafas persaudaraan […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading

Presiden Silaturahmi dengan Ribuan Ulama Muda di Sentul

BOGOR – Presiden Joko Widodo bertemu dengan ribuan ulama muda dalam acara Halalbihalal dan Silaturahim Nasional dengan Solidaritas Ulama Muda Jokowi (Samawi) yang dihelat di Sentul International Convention Center (SICC), Selasa, 10 Juli 2018. Saat memasuki _main hall_ pada pukul 19.45 WIB, Presiden yang mengenakan kemeja batik dan peci hitam tampak didampingi Kepala Staf Kepresidenan […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading

Wakapolri: Tidak Ada Masjid di Kantor Pemerintahan Lembaga Negara dan BUMN Paham Radikal

JAKARTA, MABES POLRI – Wakapolri Komjen Pol Drs. Syafruddin. Msi membantah hasil penelitian yang dilakukan Lembaga Perhimpunan Pengembangan Pesantren dan Masyarakat (P3M) bersama dan Rumah Kebangsaan, yang menyebut ada puluhan masjid di kantor Pemerintahan, lembaga negara dan BUMN di Jakarta terpapar radikalisme. Menurut Wakapolri, masjid merupakan tempat suci yang dijadikan tempat ibadah oleh umat Islam. […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading

Puluhan Ribu Jamaah Antusias Saksikan Ceramah Ustadz Abdul Somad Di Kalianda

LAMPUNG SELATAN – Antusias, Puluhan ribu jamaah, Masyarakat Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) tumpah ruah menyaksikan ceramah Ustad Abdul Somad, Lc., MA, di Rest Area Masjid Agung, Kalianda, Minggu siang tadi. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamsel sengaja mengundang ustad kondang asal Pekanbaru, Riau ini, untuk mengisi pengajian akbar dalam rangka halal bi halal 1439 Hijriah Pemerintah Kabupaten […]

Loading

Mediafaktanews
Continue Reading